Kecerdasan Buatan Atau Artifisial Intellegence
Kecerdasan Buatan atau Intelegensi Artifisial BY : RAUL 7F Kecerdasan buatan adalah kecerdasan yang ditambahkan kepada suatu sistem yang bisa diatur dalam konteks ilmiah atau bisa disebut juga intelegensi artifisial (bisa juga disebut AI). Sistem seperti ini umumnya dianggap komputer. Kecerdasan yang diciptakan dan dimasukkan ke dalam suatu mesin ( komputer ) agar dapat melakukan pekerjaan seperti yang dapat dilakukan manusia . Dalam banyak fiksi ilmiah keberdaan robot humanoid adalah hal yang mengasyikan juga berbahaya. Robot-robot tersebut memiliki wujud seperti manusia, belum lagi mereka dilengkapi dengan kecerdasan buatan. Kecerdasan buatan membuat robot bisa berpikiri dan mengambil keputusan layaknya manusia. Tahukah kamu bahwa kecerdasan buatan bukan hanya sekadar fiksi ilmiah, melainkan sedang dikembangkan di dunia nyata? Dilansir dari Stanford Computer Science, artificial intelligence (AI) atau kecerdasan buatan adalah ilmu dan rekayasa pembua...